Pengiriman Jalur Udara
Kami juga menyediakan jasa pengiriman via udara. Jasa yang kami tawarkan
sudah termasuk proses stuffing, pelengkapan dokumen, asuransi, pengurusan bea masuk,
pelepasan beacukai, sampai barang tiba di depan rumah anda tanpa adanya biaya tidak terduga
lainnya. Estimasi lama pengirimanan kargo Udara adalah 7 - 10 hari kerja, sangat cocok untuk
anda yang membutuhkan pengiriman barang secepatnya.